Minggu, 08 September 2013

Harga dan Spesifikasi BlackBerry Q5

Vendor phone cell terkenal asal Amerika, BlackBerry akhirnya meluncurkan BlackBerry Q5 yang diklaim memiliki fitur yang mirip dengan BlackBerry Z10 namun dengan harga yang jauh lebih murah. Jenis smartphone ini memang ditujukan bagi pasar negara berkembang misalnya Indonesia dengan tingkat pengguna smartphone yang sangat tinggi. 
Spesifikasi BlackBerry Q5
Dengan harga yang lumayan terjangkau, BlackBerry Q5 cukup baik karena punya dual core prosessor sebesar 1,2 GHz, dua input yaitu keyboard QWERTY dan touch screen, serta layar ber-resolusi 720 x 720 dengan ukuran 3,1 inci. Smartphone ini merupakan titik balik BlackBerry yang ingin kembali mengusai pasar Asia dan Eropa yang sempat mereka rajai sebelum akhirnya diserobot oleh gadget Android dan iOs. Perusahaan yang dulunya bernama RIM ini, gagal mendongkrak penjualan BlackBerry Z10 karena harganya yang terbilang tinggi daripada para produk kompetitor dengan segmen pasar yang sama. Negara seperti Indonesia punya peminat smartphone yang cukup besar, namun lebih menyukai harga yang lebih rendah. Oleh karenanya, BlackBerry mengusung banyak fitur menarik seperti dijumpai pada BlackBerry 10 agar konsumen bisa puas menikmati smartphone dengan teknologi terbaru. 

BlackBerry Q5 juga dilengkapi dengan RAM yang tergolong cepat yaitu 2 GB. Selain itu bagi anda yang senang menyimpan data, gadget ini punya memori internal hingga 8 GB. Jika ingin menambah kapasitas, anda bisa menggunakan micro SD lewat slot yang bisa menampung hingga 32 GB. Selayaknya smartphone yang baik, BlackBerry Q5 memiliki dual kamera, yaitu kamera belakang dengan resolusi 5 Mega Pixel dan kamera depan sebesar 2 Mega Pixel. BlackBerry Q5 punya keistimewaan lain yaitu baterainya bersifat non-removable atau tidak bisa dilepas yang dimaksudkan untuk keamanan dan kenyamanan penggunanya. Baterainya sendiri memiliki spesifikasi dengan daya 2100 mAH. Fitur seperti ini tidak akan anda jumpai pada produk BlackBerry sebelumnya dan ini disebut-sebut sebagai smartphone pertama yang tak punya baterai portable. 

Seperti yang sudah dikemukakan di atas, untuk Harga BlackBerry Q5 dilepas dengan nilai yang cukup terjangkau. Sebagai gambaran, gadget ini akan dipasarkan dengan harga 4 sampai 5 juta rupiah bagi konsumen Indonesia. Untuk melihat Spesifikasi BlackBerry Q5 selengkapnya, coba lihat tabel berikut: 

Umum
Jaringan 2G
GSM 850 / 900 / 1800 / 1900
Jaringan 3G
HSDPA
Jaringan 4G
LTE
SIM
Ya
Diperkenalkan
Mei 2013
Status
Coming Soon (Indonesia)
Bodi
Dimensi
120 x 66 x 10.8 mm (4.72 x 2.60 x 0.43 in)
Berat
120 g (4.23 oz)
Keyboard
QWERTY
Layar
Jenis
IPS LCD capacitive touchscreen, 16 Juta Warna
Ukuran
720 x 720 pixels, 3.1 inci
Densitas
~328 ppi pixel
Multitouch
Ya
Suara
Jenis
Bergetar, MP3 ringtones
Loudspeaker
Ya
3.5mm jack
Ya
Memori
Internal
8 GB
Slot Ekspansi
microSD, hingga 32 GB
RAM
2 GB
Data
GPRS
Ya
EDGE
Ya
Kecepatan
HSDPA, HSUPA, LTE
Bluetooth
Ya, v4.0 with A2DP
WLAN
Wi-Fi 802.11 b/g/n, Wi-Fi hotspot
NFC
Ya (market dependent)
USB
Ya, microUSB v2.0
Kamera
Primer
5 MP, 2592х1944 pixels, autofocus, LED flash
Fitur
Ya
Video
Ya, 1080p@30fps
Sekunder
Ya, 2 MP, 720p
Fitur
OS
BlackBerry 10 OS, upgradable to v10.1
Chipset
Qualcomm Snapdragon
CPU
Dual-core 1.2 GH
Sensor
Accelerometer, proximity, compass
Pesan
SMS, MMS, Email, Push Email, IM, BBM 6
Browser
HTML5
Radio
TBD
GPS
Ya, dengan A-GPS support
Java
MIDP 2.1
Warna
Hitam, Putih, Merah
Fitur Lain
- SNS integration
- BlackBerry maps
- Organizer
- Document viewer
- Photo viewer
- MP3/WMA/WAV/eAAC+ player
- MP4/WMV/H.263/H.264 player
- Voice memo/dial
- Predictive text input
Baterai
Jenis
Non-removable Li-Ion 2180 mAh battery
Stand-by
-
Talk time
-









Tidak ada komentar:

Posting Komentar